Image hosted by Photobucket.com

Cat's Wisdom

ThinkExist Dynamic daily quotation

The Lady Cat

dee. twenty something. single. a wannabe writer who's currently stuck living an editor's life. always have the perfect reason not to write. love lavender, cheese, tiramisu, tea, and cats. thinking of becoming a cheetah in the next life. current cat pet: 0. current dead cat pet: 5
mail the cat
Friendster Me
It's My Multiply
Cerpen, Dongeng, Etc.

Currently Feeling


Bleh! Ini kantor ber-AC atau sauna?


Currently Reading

Image hosted by Photobucket.com Image hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.com
Judul Buku: Ulysess Moore: Door to Time

Nggak ada yang lebih menarik dari sebuah rumah tua. Ada banyak misteri, teka-teki, dan pertanyaan. Gabungkan dengan pemiliknya yang misterius dan tiga anak yang penasaran. Hasilnya adalah petualangan ke tempat yang nggak terduga.

Currently Listening

Image hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.com
Penyanyi : Shinhwa
Judul Album: Inspiration #1(2006)

Salah satu artis korea favorit gue adalah Shinhwa. Di album teranyar (paling gak yang gue dapat), mereka masih setia dengan irama lama mereka yang serba ngebeat (walau ada beberapa yang ballad). Lagu yang paling gue sukai adalah Paradise, Bokurano, Throw Your Fist.

Currently Watching

Image hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.com
Judul: 4400
Pemain: Patrick Flueger, Joel Gretsch, Jacqueline McKenzie

4400 bertutur tentang kisah 4400 orang yang hilang dari tahun 45 dan mendadak muncul bersama-sama. Bukan itu saja, mereka mendadak punya kekuatan ekstra. Ada apa di balik semua ini? Benarkah ada alien terlibat? Lumayan bagus, meski saya lebih suka Heroes.

Leave Your Mark



Vote For The Cat!



Create polls and vote for free. dPolls.com

Another Cats on the Roof

Fellow Friends
Arif Susanto
Chic-ers Talk
Hannie
Linda
Mel
Peny
Putsky
Sontoloyo
Yunita: Bukan Janda Kembang

Fellow KG-ers
Andrew/Ilovesherina
Colleen Lupe
Dian Ara
Ireth
Jack13
Jeffry Lubis
Muncha: L'Arcoholic Anonymous

Fellow Writers
Agung Bawantara
A.S. Laksana
Ollie
Primadonna Angela
Syafrina Siregar

Cat's Scratches

Credits Given

Powered By: Blogger
Lay Out By: Trina
Lay Out Picture is the original work of: Makoto Muramatsu
Picture Hosting By: ember foto dan weblogimages
Icons By: kao-ani.com, kawaiiness.com, and real facemark animation

BlogFam Community

Monday, August 01, 2005

The Importance of Being Obsessed

Penting loh terobsesi pada sesuatu hal. Atau dalam kasus gue, terobsesi pada seseorang. Seperti sudah diberitakan sebelumnya.. yah...sepertinya semua orang sudah tahu kalau lately gue smitten ama...yak benar sodara-sodara *tepuk tangan sendiri*... it's Cillian Murphy again. Image hosted by Photobucket.com

Obsesi ini makin parah gara-gara kemarin berburu semua film yang berbau Cillian Murphy.Intermission, A Girl With A Pearl Earring, ampe film horornya Cillian, 28 days later. Saking gilanya, gue nyimpan image ampe 50 biji dari film Intermission doang.

Image hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.com

Image hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.com

Phew.... *kipas-kipas* is it me or is it getting hot here?

Semua sudah gue tonton kecuali 28 days later yang isinya zombie semua. Gue lagi mengumpulkan keberanian nih buat nonton karena selama ini gue juga berpendapat bahwa gue nonton bukan buat ditakut-takutin. Image hosted by Photobucket.com

Oke. Kenapa kita sampai ngomongin film horor segala?

Anyway, back to the obsession thingy...

Gue baru saja menemukan bahwa menjadi terobsesi pada seseorang, amat membantu gue dalam menulis. Dalam kasus ini, tentu saja, Cillian Murphy. Gara-gara nonton Intermission dan menatap wajah bapak ini selama satu setengah jam, ide gue langsung menyala dan setelah berminggu-minggu gue berkutat dalam kubangan kebingungan karena nggak tahu harus menulis apa, akhirnya gue bisa menulis draft ending exactly the way I want.

Ini sama kasusnya kayak gue pernah tergila-gila sama salah satu aktor (won't tell you who) and it helped me to create one of the story that I really really like. Dan bukan cuma gue yang suka, orang lain yang baca juga pada suka.

Jadi, sodara-sodara, menjadi terobsesi itu penting. Please, please, I beg you, be obsessed on something. Kalo gak bisa atau gak ada sasaran, try to be self obsessed.
Image hosted by Photobucket.com

Get awesome blog templates like this one from BlogSkins.com Get awesome blog templates like this one from BlogSkins.com