Image hosted by Photobucket.com

Cat's Wisdom

ThinkExist Dynamic daily quotation

The Lady Cat

dee. twenty something. single. a wannabe writer who's currently stuck living an editor's life. always have the perfect reason not to write. love lavender, cheese, tiramisu, tea, and cats. thinking of becoming a cheetah in the next life. current cat pet: 0. current dead cat pet: 5
mail the cat
Friendster Me
It's My Multiply
Cerpen, Dongeng, Etc.

Currently Feeling


Bleh! Ini kantor ber-AC atau sauna?


Currently Reading

Image hosted by Photobucket.com Image hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.com
Judul Buku: Ulysess Moore: Door to Time

Nggak ada yang lebih menarik dari sebuah rumah tua. Ada banyak misteri, teka-teki, dan pertanyaan. Gabungkan dengan pemiliknya yang misterius dan tiga anak yang penasaran. Hasilnya adalah petualangan ke tempat yang nggak terduga.

Currently Listening

Image hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.com
Penyanyi : Shinhwa
Judul Album: Inspiration #1(2006)

Salah satu artis korea favorit gue adalah Shinhwa. Di album teranyar (paling gak yang gue dapat), mereka masih setia dengan irama lama mereka yang serba ngebeat (walau ada beberapa yang ballad). Lagu yang paling gue sukai adalah Paradise, Bokurano, Throw Your Fist.

Currently Watching

Image hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.comImage hosted by Photobucket.com
Judul: 4400
Pemain: Patrick Flueger, Joel Gretsch, Jacqueline McKenzie

4400 bertutur tentang kisah 4400 orang yang hilang dari tahun 45 dan mendadak muncul bersama-sama. Bukan itu saja, mereka mendadak punya kekuatan ekstra. Ada apa di balik semua ini? Benarkah ada alien terlibat? Lumayan bagus, meski saya lebih suka Heroes.

Leave Your Mark



Vote For The Cat!



Create polls and vote for free. dPolls.com

Another Cats on the Roof

Fellow Friends
Arif Susanto
Chic-ers Talk
Hannie
Linda
Mel
Peny
Putsky
Sontoloyo
Yunita: Bukan Janda Kembang

Fellow KG-ers
Andrew/Ilovesherina
Colleen Lupe
Dian Ara
Ireth
Jack13
Jeffry Lubis
Muncha: L'Arcoholic Anonymous

Fellow Writers
Agung Bawantara
A.S. Laksana
Ollie
Primadonna Angela
Syafrina Siregar

Cat's Scratches

Credits Given

Powered By: Blogger
Lay Out By: Trina
Lay Out Picture is the original work of: Makoto Muramatsu
Picture Hosting By: ember foto dan weblogimages
Icons By: kao-ani.com, kawaiiness.com, and real facemark animation

BlogFam Community

Friday, July 29, 2005

pertanyaan pertama loe itu lho, dee...


Jadi, kemarin itu pertemuan pertama Ruang Baca-nya Tempo.
Entah karena kebodohan siapa atau mata siapa yang silep, tiga makhluk middle earth yang memutuskan jalan ke Kwitang kemarin melakukan empat kesalahan:
  1. Tidak tahu lokasi persis pertemuan. Hanya tahu Gunung Agung Kwitang. Lt.2. Titik. Padahal gunung agung ada 2.
  2. Tidak tahu jam persisnya.
  3. Tidak tahu pembicaranya sapa.
  4. Ada tiga kesalahan tapi dibilang empat.
Kesalahan-kesalahan di atas (untungnya) gak berakibat fatal bagi keseimbangan tata surya. Hanya saja karena gak cermat, gak sudi panjang-panjang baca undangan, terjadi beberapa kejadian sebagai berikut.
  1. Pas datang, panitia lagi sibuk menggelar. "Wah, acaranya jam 7, mbak. JAM TUJUH! Padahal gue udah nongol jam 5! Jadi terpaksalah muter-muter di alam fana TGA dan menghasilkan 1 boneka model buat gambar dan dua buah komik. Begonya gue baru nyadar setelah bayar kalau it's a she! Boneka model kayu itu ternyata cewek! Udah gitu boneka itu nggak bisa ngangkang. Nggak lama gue tahu alasannya kenapa. Karena cewek kalau duduk nggak boleh ngangkang!
  2. Ketemu ama teman lama, Indah. Anak Kom '97 juga. Malunya... Dia duluan yang nyapa. Karena gue sama sekali gak ingat dia! Ah, ingatan gue benar-benar parah.
    "Mmm.....anak FISIP kan?"
    "Iya."
    "Diah ya..."
    "Iya...." *semakin malu karena nggak ingat nama*
    "Ini Indah.*
    Right. Right. Indah.
    "Kerja di mana sekarang?" tanya gue.
    "Di Gramedia." *mata gue langsung nyala*
    "Bagian apa?"
    "Redaksinya."
    *mata gue makin membesar, semangat langsung ke puncak*
    "Ada lowongan kerja nggak di sana?"
    Plak gedumprang dumplang teoongg......
    You met your long lost friend, not so intimate, not so close. You don't even remember her name. And the first thing you ask is, "Ada lowongan kerja nggak di sana?"
    Aaaahhhhhhh.......
    "Enggak. Adanya lowongan freelance gitu."
    Aaaaaahhhhh....
    Udah gitu gue lupa minta kartu namanya lagi.
    Dan tahu apa yang lebih mengerikan lagi. Ternyata dia jadi pembicara. Aaaah...... (lagi). Oh, ternyata temen gue itu si 'Indah' yang disebutin di dalam undangan. Rasanya juga gue ketemu ama temen gue di sana. Namanya 'Hadi'. (Sejujurnya juga gak ingat kalau namanya gak disebut sebagai penggemar Harpot....atau LOTR???)
    Teman-teman....maafkan aku.

Get awesome blog templates like this one from BlogSkins.com Get awesome blog templates like this one from BlogSkins.com